19 Agustus 2018, menjadi tanggal yang akan selalu diingat oleh Lombok dan sekitarnya. Gempa Bumi Lombok yang meninggalkan banyak kisah kerelawanan dan memanggil banyak pihak atas dasar kemanusiaan,
Institute for Volunteering Studies membuat jurnal dokumentasi ini sebagai kilas balik aksi kebaikan yang telah dilakukan oleh giat kerelawanan untuk Lombok, "Memahat Semangat Baru Untuk Lombok yang Tak Lagi Haru". Salah satu bentuk penghargaan untuk relawan, komunitas, dan semua orang baik Indonesia karena turut andil dalam membersamai aksi kebaikan ini.
Sebuah perjalanan kolaborasi aksi dalam kemanusiaan terekam dalam jurnal dokumentasi. Dari catatan dokumentasi perjalanan kemanusiaan di Lombok, kita dapat melihat, bahwa nilai KOLABORATIF dan PARTISIPATIF lah yang harus dipertahankan oleh aksi bernama KEMANUSIAAN.
Untuk melihat isi lengkapnya, kamu bisa download di link berikut!
Download PDF